Membuat Desain Logo BB / BlackBerry Dg CorelDraw





Kembali lagi Galery Catatan untuk memberikan sedikit tutorial, kali ini masih tentang CorelDraw, yaitu cara membuat logo BlackBerry  Dengan Corel Draw. Langsung saja para sahabat simkah langkah demi langkahnya dibawag ini:



  1. Pertama buka CorelDraw 12 kemudian buat lembar kerja baru, lalu  klik Ellipse Tool dalam toolbox, kemudian lakukan  Ctrl+drag  dalam  lembar  kerja  tadi,  sehingga  nantinya  akan  membentuk  sebuah lingkaran yang sempurna. Beri warna hitam pada lingkaran tersebut

  2. Nah sekarang tinggal gunakan Ellipse Tool dan Rectangle Tool untuk membuat desain seperti di bawah ini.

  3. Kita gabungkan objek lingkaran dan persegi panjang yang  sudah di buat. Seleksi kedua buah objek tersebut dan dilanjutkan dengan menekan tombol Weld yang ada pada property bar, sehingga gambarnya menjadi seperti di bawah ini.
  4. Selanjutnya Buat persegi dengan menggunakan Rectangle Tool, kemudian satukan dengan objek yang telah di Weld tadi,  Seleksi kedua  objek  tersebut,  dilanjutkan  dengan  menekan  tombol  Trim.  Ketika  para sahabat  sudah melakukan Trim, hapus saja objek perseginya

  5. Copy-paste objek yang sudah di Trim tadi sehingga menjadi 7 buah objek. Kemudian, susun dan atur seperti yang terlihat pada dua gambar berikut ini.

  6. Gabungkan objek diatas dengan lingkaran berwarna hitam yang sebelumnya telah para sahabat buat.

  7. Nah sekarang tinggal diberi teks atau tulisan ‘Blackberry’ di samping kanan logonya.
  8. Download file cdr


Demikianlan tentang sedikit TutorialCorelDraw yang bisa kami bagikan buat para sahabat Galery Catatan semua, semoga bermanfaat!!!

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda
Judul: Membuat Desain Logo BB / BlackBerry Dg CorelDraw
Ditulis Oleh https://galerycatatan.blogspot.com/
Jika mengutip harap berikan link yang menuju ke artikel Membuat Desain Logo BB / BlackBerry Dg CorelDraw ini. Sesama blogger mari saling menghargai. Terima kasih atas perhatiannya

Bagikan Artikel Ini :
Comments
0 Comments
Facebook Comments by Media Blogger

0 komentar:

Posting Komentar

Semoga artikel ini bermanfaat bagi para saahabat semua. Kami berharap anda dapat memberikan komentar, namun tolong agar menggunakan bahasa yang etis. terima kasih!!!

Arsip

 
StatsCrop
Page Rank Checker
My Ping in TotalPing.com